Senin, 05 Maret 2012

Honda Vario Techno CBS 125 Meluncur Dengan Harga 15,9 Juta Rupiah


Pertarungan Honda dan Yamaha untuk pasar motor matik seolah tidak pernah berhenti,setelah Yamaha menghadirkan Yamaha Fino untuk menyaingi Honda Scoopy,sekarang giliran Honda meluncurkan Honda Vario Techno 125cc untuk menjegal Yamaha Xeon.

 Hari ini AHM merilis dua varian Skuter matiknya lagi yakni Vario Techno CBS 125 dan vario Techno Non CBS. Dan bocoran bocoran bahwa Vario 125 series ini akan dibandrol diatas vario techno 110 adalah DECOY belaka… melalui Info dari tempat acara yang terkirim ke bbm tmcblog, Vario Techno CBS 125 Dibarol 15,9 Juta rupiah dan Vario Techno 125 Non CBS dibandrol 15,1 Juta rupiah . . . ini bener bener deh . . . disinyalir perang bubat skutik kelas 125 cc dimulai  . . .







Koq Bisa ya ? . . . Mesin upgrade 15 cc, mesin baru ESP series yang merupakan produk mesin Global, blok silinder baru, sistem FI ,  Lampu depan sistem DC , . . . terang lebih stabil tentu, bahkan Starter nya pun baru,  . . . mengadopsi dari sistem starter canggih skutik premium Honda PCX 125 yakni ACG starter dijamin mirip kayak PCX nih . . .aluuus  . . namuan fitur idlling stop dan alarm sepertinya belom di aplikasikan . ..  tapi overall ini lah Value yang di berikan Honda pada Vario 125 series ini untuk bisa berhadapan walaupun belom head to head dengan yamaha Xeon 125 (carb) yang dibandrol 15,95 juta dan Juga Suzuki hayate 125 (carb) . . . disinyalir the power of mass production adalah salah satu jawabannya. 




Gimana spek lainnya ?. ..  fitur fitur seperti side stand switch, Parking brake lock, Secure Key shutter plus tombol pembuka jok yang berada di samping kunci SKS . . . Tangki bensinnya 5,5 liter dan bagasi dibawah joknya 18 liter yang juga muat satu helm Full face . . . sehingga nggak heran ada titel Helmet in Juga ni skutik. Warna pilihannya? kalo nggak salah Untuk CBS ada Violet, Putih dan merah dan Non CBS violet, putih biru, putih abu-abu, orange dan merah. 



Setelah Dirilis Vario 125 langsung di daulat test jarak jauh Touring bertajuk Ultimate Journey Jawa-Bali



sumber 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

www.vodkamelon.blogspot.com